MTsN 8 Bantul Tetap Kurban Walau Masa Pandemi Covid-19

Bp. Hasim, Bp. Ashari, Bp. Zainudin, Bp. Abadi dibantu beberapa guru dan pegawai
melaksanakan penyembelihan hewan kurban

Bantul (MTsN 8 Bantul)—Senin (03/08/2020) Dalam rangka melaksanakan kesunahan di bulan Dzulhijjah 1441 H, maka diselenggarakan Penyembelihan Hewan Kurban di MTsN 8 Bantul.
Bp. Sugiyono, Bp. Atho, dkk mengiris daging kurban
untuk dibagikan kepada yang berhak
Ibu-ibu menyiapkan makan siang 

Bertugas sebagai penyembelih dan kelet adalah Hasim, Zainudin, Ashari dan Abadi yang semuanya adalah anggota Komite MTsN 8 Bantul
Kurban saat ini adalah seekor sapi yang merupakan kurban dari 7 guru dan pegawai MTsN 8 Bantul, yaitu Erlina WS, Rushadi, Karsono, Widadi, Aris Nurhadi, M Nur Sholihin, Masuratin. Binatang kurban menghasilkan kurang lebih 144 kg daging, daging kurban kemudian disalurkan kepada masyarakat sekitar sejumlah 40 paket, kepada siswa-siswi MTsN 8 Bantul 225 paket, komite 12 paket, guru dan karyawan sejumlah 20 paket. Jadi semuanya 297 paket.(amd)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PERTASIGALANG TAHUN 2018

DOWNLOAD

Wisuda Tahfidz dan Lomba Keagamaan